SET INTRUKSI
SET INSTRUKSI PROGRAM DAN JENIS-JENIS INSTRUKSI Set instruksi (instruction set) adalah sekumpulan lengkap instruksi yang dapat dimengerti oleh sebuah CPU dengan sebuah kamus berisi daftar perintah apa saja yang dapat dilakukan (didukung) oleh sebuah prosesor, dan biasanya terikat dengan sebuah keluarga arsitektur prosesor tertentu (misal x86, x64). Instruksinya berbentuk machine code (bahasa mesin), aslinya seluruhnya dalam bilangan biner. Untuk programmer, biasanya digunakan representasi yang lebih mudah dimengerti bahasa yang dapat dimengerti manusia, dikenal dengan bahasa Assembly. Karakteristik Mesin Instruksi • Elemen-elemen instruksi mesin o Operation Code (OP Code) yaitu kode operasi berbentuk kode biner o Source Operand Reference yaitu operand adalah input operasi o Result Operand Reference yaitu merupakan hasil atau keluaran operasi o Next Instruktion Reference elemen ini menginformasikan CPU posisi instruksi berikutnya yang harus diambil dan dieksekusi. Operand dari sua